Bisnis.com, JAKARTA - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan menutup sementara penyelenggaraan Wisata Balai Kota pada 5-6 november 2016 nanti.
Hal ini dilakukan sebagai bentuk antisipasi dampak dari demonstrasi yang digelar Jumat (4/11) besok.
"Wisata Balai Kota kita tutup sementara pekan ini. Karena kita belum tahu dampak demonstrasi besok seperti apa," kata Agustino Darmawan, Kepala Biro Umum DKI Jakarta, Kamis (3/11).
Ia mengatakan, Wisata Balai Kota kembali akan dibuka setelah suasana di Ibukota kondusif.
"Jika memang sudah kondusif maka akan kembali dibuka Sabtu-Minggu mendatang," tandasnya.
Wisata Balai Kota Ditutup Pekan Ini
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan menutup sementara penyelenggaraan Wisata Balai Kota pada 5-6 november 2016 nanti.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Topik
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru

31 menit yang lalu
Gaya Koboy Donald Trump usai Gagal Paksa China ke Meja Negosiasi
Terpopuler
# Hot Topic
Rekomendasi Kami
Foto
